Pelantikan Pengurus Imarah Syu’unith Tholabah (IST) Tahun 1442 H
Ngruki | Dalam rangka kaderisasi para pengurus organisasi santri, pada tanggal 23 September 2020 dilaksanakan pergantian pengurus IST. Masa Bakti Pengurus IST tahun pelajaran 2019/2020 berakhir pada tanggal 20 Agustus 2020.